PENYULUH KEHUTANAN

Dengan misi Hutan lestari dan Masyarakat sejahtera dengan pemberdayaan Kelompok Tani hutan

Selasa, 15 Desember 2020

 PEMBAGIAN BIBIT KBD DI KTH NGUDI MULYO LESTARI

Rehabilitasi hutan dan lahan keritis(RHL) dilahan keritis,lahan kosong dan lahan tidak

produktip merupakan salah satu upaya pemulihan kondisi yang kritis .upaya tersebut

memberikan hasil antara lain berupa kayu ,yang dapat meningkatkan ekonomi

masyarakat sekaligus penyerapan tenaga kerja (projob) dan mengurangi tingkat

kemiskinanan (Propoor).

Salah satu kegiatan untuk mendukung program rehabilitasi hutan dan lahan dengan

pemberdayaan masyarakat adalah dengan pemberdayaan masyarakat adalah

pembangunan kebun bibit desa (KBD). KBD dimaksud adalah untuk penyediaan bibit

tanaman kayu-kayuan .Dengan tujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Kebun bibit desa dilaksanakan secara swakelola oleh kelompok masyarakat.bibit hasil

Kebun bibit desa digunakan untuk merehabilitasi hutan dan lahan kritis serta kegiatan

penghijauan lingkungan.

Pembagian bibit KBD yang diserahkan pengurus KTH ke pemuda Ansor desa watubonang
Antusiasnya warga dalam pengambilan bibit untuk Indonesia Hijau